Skip to main content

SEHAT DAN BUGAR DENGAN XON-CE DRINK



Bismillahirrohmanirrohim

Assalamu’alaykum warahmatullahi wabarakatuh

Halo apa kabar? Bagaimana aktivitas dan ibadah di bulan Ramadhan ini? Semoga semua lancar ya. Bulan Ramadhan bukan berarti aktivitas menjadi berkurang, seperti yang saya alami justru sebaliknya. Saat Ramadhan sampai nanti Lebaran tiba justru jadi saat yang sibuk. Kadang saya harus mendatangi beberapa tempat sekaligus dalam sehari, banyak aktivitas yang saya lakukan di luar ruangan, sampai rumah pun saya harus segera bergegas menyiapkan menu untuk keluarga. Wajar rasanya kalau saya terkadang  mengalami letih luar biasa tapi Alhamdulillah selama ini puasa tetap lancar.

Agar aktivitas selama Ramadhan berjalan lancar tentunya kita harus mempunyai asupan zat gizi dan istirahat yang cukup. Saat sahur dan buka, saya berusaha untuk memenuhi kebutuhan tubuh akan berbagai zat gizi dan mencoba “mencuri” waktu untuk mendapatkan istirahat yang berkualitas. Beberapa zat gizi yang harus terpenuhi dengan baik diantaranya adalah vitamin D, vitamin C dan kalsium. Saya akan sedikit tentang ketiga zat gizi tersebut ya.

Umumnya kita mengetahui bahwa vitamin C berfungsi untuk mencegah sariawan, tapi tahukah kamu bahwa vitamin C mempunyai lebih banyak manfaat lainnya. Vitamin C berperan untuk membantu melindungi sel-sel tubuh, membantu penyembuhan luka, mmeningkatkan mood, mencegah penuaan dini dan lain sebagainya. Vitamin C biasanya bersumber dari buah-buahan dan sayur. Apabila tubuh kekurangan vitamin C maka dapat dipastikan akan timbul beberapa masalah kesehatan.

Vitamin D merupakan salah 1 vitamin larut dalam air yang berfungsi untuk menjaga kesehatan tubuh, khususnya kesehatan tulang. Apabila tubuh kekurangan vitamin D dapat mengakibatkan mudah lelah, nyeri otot, pengeroposan tulang, menurunkan fungsi jantung dan juga mudah mengantuk bahkan dapat mengakibatkan depresi juga. Vitamin D dapat didapatkan dengan mudah dari berbagai sumber, yang paling mudah tentunya adalah dengan memaparkan tubuh pada sinar matahari pagi hingga sebelum jam 10 ya. Sumber lainnya antara lain adalah pada daging, susu dan olahannya, telur dan juga ikan.


Selanjutnya adalah Kalsium. Apa sih Kalsium itu? Kalsium merupakan mineral yang sangat diperlukan oleh tubuh karena memberikan banyak manfaat antara lain membantu pembekuan darah, membakar lemak, mencegah osteoporosis, menjaga kesehatan tulang dan gigi, menjaga tekanan darah, melancarkan fungsi otak dan lain sebagainya. Biasanya kalsium didapatkan dari susu dan produk turunannya, ada pula beberapa sayuran dan kacang-kacangan yang mengandung kalsium.


Naaah selama menjalani ibadah puasa, pernah gak sih mengalami bibir kering, sariawan, lemas, letih atau bahkan mudah mengantuk? Saya tentu saja pernah mengalaminya dan bisa jadi itu karena saya kekurangan vitamin C, vitamin D dan kalsium. Alhamdulillah sekarang ini ada Xon-Ce drink, minuman kesehatan pertama di Indonesia yang dapat memenuhi kebutuhan harian tubuh akan vitamin C, vitamiin D dan kalsium dalam 1 kemasan. Udah gak perlu minum berbagai minuman kesehatan ya, karena sudah lengkap ada dalam Xon-Ce drink. Kalsium yang terdapat dalam Xon-Ce drink adalah Laktat Glukonat yaitu kalsium yang tidak menggumpal. Vitamin C dan D yang terdapat dalam Xon-Ce drink bermanfaat untuk penyerapan kalsium yang lebih baik.  Xon-Ce drink juga bisa menjadi solusi oleh orang lactose intolerant atau orang yang tidak bisa minum susu karena memang biasanya kalsium bersumber dari susu dan produk turunannya. 








Untuk menjaga kesehatan tubuh saya selama bulan Ramadhan ini saya mengkonsumsi 2 botol Xon-Ce drink setiap harinya, yaitu saat sahur dan berbuka. Xon-Ce drink dibuat tanpa bahan pengawet, menggunakan pemanis alami dari gula tebu dan juga tanpa pewarna sehingga kita gak usah khawatir kalau mengkonsumsinya. Xon-Ce drink juga aman dikonsumsi oleh ibu hamil dan menyusui bahkan untuk anak-anak usia diatas 6 tahun.


Xon-Ce drink mengandung Kalsium 305 g, Vitamin C 90 mg dan vitamin D 400 IU. Dengan mengkonsumsi 2 botol Xon-Ce drink setiap harinya, dapat memenuhi 80% kalsium harian kita, otomatis kesehatan tulang dapat terjaga donk ya, bisa mencegah osteoporis tuh dan yang pasti menjaga tubuh tetap fit dan segar walaupun tetap sibuk beraktivitas. Rasa jeruknya yang segar langsung jadi favorit.






Bagi saya yang mempunyai banyak aktivitas, Xon-Ce drink ini memang sangat praktis dan bermanfaat. Dalam 1 botol, saya bisa mendapatkan zat gizi yang saya butuhkan dalam jumlah yang tepat dan tidak berlebihan. Kan kalau berlebihan, justru dibuang oleh tubuh kan ya hehehe. Xon-Ce drink juga bisa dengan mudah saya bawa apabila saya beraktivitas di luar rumah, misalnya saja saat Ramadhan ini terkadang saya juga berbuka puasa di luar rumah. Udah gak perlu lagi diseduh-seduh, tinggal diminum aja dan bisa langsung didapatkan manfaatnya. 

Selamat mencoba Xon-Ce drink dan rasakan manfaatnya ya ^^

Comments

Popular posts from this blog

Nasi Bakar Tongkol Kemangi

Assalamu'alaykum Bertahun tahun sudah saya absen bikin nasi bakar. Hari ini kangen untuk membuatnya. Meski batuk masih mendera, gak apa deh. Soalnya kalo bengong malah berasa sakit semua badan. Sangat mudah sebenarnya bikin nasi bakar ini. Nasi yang dipakai bisa berupa nasi gurih/nasi uduk, atau nasi biasa saja. Selanjutnya bikin lauk yang dimasak tumisan. Nah sudah siap tuh kedua bahan utama nasi bakar. Tinggal dibungkus daun pisang. Saya lebih suka mengukus dulu sebelum dibakar. Jika dikukus, aroma daun pisang bisa sangat wangi. Dan jadi khas. Setelah itu baru dibakar di atas api. Boleh dibakar langsung di atas api atau pake pan anti lengket. Bahan Nasi: 400 gram beras dicuci bersih 3/4 sendok teh garam 3 lembar daun salam 1 lembar daun pandan dibuat simpul 750 ml santan sedang daun pisang untuk membungkus 3 ikat kemangi, dipetiki Cabe rawit utuh secukupnya Bahan Tumisan: 1 ekor (300 gram) ikan tongkol dipotong 2 bagian 200 gr tempe, potong korek api, goreng matang 1 sendok makan

Resep ES KOPI CENDOL

🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓 بــــــــــــــسم اللّــــــــــــه الرّحمن الرّحيـــــــم 🎀 *Kreasi Ahad,  18 Dzulqo'dah 1440 H / 21 Juli 2019 M* 🎀 🍹 _Es Kopi Cendol_🍹 đź”— Bahan-bahan : 200 gram cendol/dawet 200 ml kopi hitam/espresso 300 ml susu cair 250 gram gula aren, sisir 2 lembar daun pandan 1/2 sdt garam 100 ml air đź”— Cara membuat : 🔸Masukkan gula aren, air, dan daun pandan ke dalam panci, lalu rebus dengan api kecil. Setelah gula larut, masukkan garam dan aduk merata. Sisihkan. 🔸Siapkan gelas, masukkan es batu, cendol, serta gula aren ke dalam gelas saji. 🔸Terakhir, tuang susu cair dan kopi hitam. Aduk rata, sajikan. 🏵 Kreasi Ummahat Sukoharjo, DSI 1⃣ 🏵 🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓🍓 🍱 *Menyajikan Menu Terbaik Adalah Ibadah*🍱 đź–Ąhttp://dapursalafiyahindonesia.blogspot.com 🍝  *DAPUR SALAFIYAH INDONESIA* 🍵 from Dapur Salafiyah Indonesia Resep ES KOPI CENDOL from Resep Masakan Emak-Emak Resep ES KOPI CENDOL https://resepemakemak.blogspot.c

Manfaat Tauco Bagi kesehatan

Tauco adalah Merupakan bumbu makanan yang terbuat dari biji kedelai yang telah direbus, dihaluskan dan diaduk dengan menggunakan tepung terigu kemudian dibiarkan sampai tumbuh jamur (fermentasi). Fermentasi tauco dengan cara di rendam dengan air garam, kemudian di jemur pada terik matahari selama beberapa minggu sampai keluar aroma yang khas tauco  tersebut atau sampai rendaman berubah menjadi warna coklat kemerahan (Wikipedia). Baca Juga: 1. Cara Membuat Kue Galundeng yang Enak 2. Cara Membuat Es Roti Gabus yang Lezat 3. Cara Mudah Membuat Nasi Briyani yang Nikmat   Jika pengolahan tauco tersebut lakukan dengan cara benar, berikut adalah nilai gizi dan manfaat yang di dapatkan setelah mengkonsumsi tauco. vitamin : Makanan ini mempunyai manfaat berupa vitamin A, B1, B3, dan B6 sebesar 0,05mg per sajian yang dapat menghindarkan anda dari penyakit beri-beri ataupun penyakit neural. Protein : Tauco memiliki kandungan protein yang cukup tinggi, sekitar 10,5gr dan bermanfaat untuk memperce